Golkar Memecat Ketua GMPG, SOKSI: Bukan Koruptor Yang Dibela, Tapi Harus Diapresiasi!

1295 views
Mantratoto

Golkar Memecat Ketua GMPG, SOKSI: Harusnya Kan Diapresiasi BUkan Malah Dibela!

Berita Harian Indonesia Terbaru dan Terupdate, Politik, Berita Dunia Terbaru, Foto, Video, Ulasan Teknologi, Kesehatan, Alam dan Entertainment News

IndoharianGolkar Memecat Ketua GMPG, SOKSI: Bukan Koruptor Yang Dibela, Tapi Harus Diapresiasi!

 

Indoharian, JAKARTA — Partai Golkar telah membuat keputusan utk memecat Ahmad Doli Kurnia selaku Ketua Generasi Muda Partai Golkar (GMPG) dari keanggotaan partai, Rabu (30/8/2017) kemarin. Golkar memecat Ketua GMPG

Dalam hal ini pun memicu reaksi dari berbagai pihak, baik itu dari kader muda partai yang berlambang pohon beringin itu ataupun masyarakat di luar internal partai.

Barita Ricky Tobing selaku Sekretaris Sentral Organisasi Karyawan Swadiri Indonesia (SOKSI) DKI Jakarta, ini merupakan salah satu yg mengecam keras tindakan pemecatan itu.

Ricky pun menyatakan dalam keputusan itu menunjukkan para petinggi Golkar tak bisa menerima iklim demokrasi.

Selain itu, hal tsbt pun mengindikasikan kalau para petinggi Golkar telah melindungi Ketua Umum DPP Partai Golkar Setya Novanto, yg terus digoyang posisinya oleh Ahmad Doli Kurnia.

“Keputusan yang memecat kawan Doli semakin membuktikan kalau para petinggi partai ini sengaja melindungi ketua umum yg sudah jelas menjadi tersangka dalam kasus mega korupsi e-ktp,” ucap Ricky, Rabu (30/8).

Sebab menurut Ricky, status tersangka yg disandang Setya Novanto ini seharusnya menjadi momentum Golkar utk bisa berbenah diri dan juga membersihkan perilaku koruptif di internal partai ini.

SIMAK JUGA Berita Harian Lainnya
Mau Makan Burger King Gratis? Begini Caranya
Belum Selesai Kasus Saracen, Lagi Lagi Egi Sudjana Dilaporkan TNI
Terkait Sindikat Saracen, Polisi Dipaksa Transparan

 

“Bukan koruptor dibela. Para kader muda Golkar kan berniat untuk mengembalikan citra partai Golkar yang akibat Ketua Umumnya jadi tersangka korupsi. Harusnya kan diapresiasi ini malah Golkar memecat Ketua GMPG. Ada apa dengan ini?,” imbuh Ricky.

Ricky pun mengimbau partai Golkar utk segera memecat Setya Novanto dari posisi Ketua Umum DPP Partai Golkar, supaya persoalan yg ada tak menjadi semakin membesar dan menimbulkan polemik di masyarakat.

Ia pun meminta Golkar ikut memecat Sekjen-nya yaitu Idrus Marham.

“Apabila Golkar ingin diselamatkan, caranya itu adalah dgn memecat kedua orang itu dan Golkar harus menyelenggarakan Munaslub utk melakukan pemilihan,” ucapnya.

Selanjutnya, Ricky pun menganggap hal ini penting utk segera dilakukan, sebab Pemilu 2019 tak lama lagi akan digelarkan.

Dalam masalah Golkar memecat Ketua GMPG ini pun bisa menurunkan elektabilitas partai Golkar di mata masyarakat dan membuat masyarakat berpikir kalau Golkar ini adalah bunker para koruptor.

Sumber : Indoharian | Berita Harian Indonesia Terbaru dan Terupdate

Alam dan Entertainment News Berita Dunia Terbaru Berita hari ini Berita Indonesia Terbaru Berita Terkini berita terupdate Foto Golkar Memecat Ketua GMPG Indoharian kesehatan Politik Terupdate serta Analisis dari INDOHARIAN.com Ulasan Teknologi Video

Author: 
    author

    Related Post

    Leave a reply