Hengky Sindir Andi Arief: Spekulasi Tinggi Tapi Otak Gak Ada

613 views
Mantratoto

Hengky Sindir Andi Sambil Menyebutnya Sebagai Sosok Yang Kerap Melontarkan Pernyataan Yang Panas

Berita Dunia Terbaru, Berita hari ini, Berita Indonesia Terbaru, Berita Terkini, berita terupdate, Indoharian, news, Politik, Terupdate serta Analisis dari INDOHARIAN.com, Hengky Sindir Andi

IndoharianHengky Sindir Andi Arief: Spekulasi Tinggi Tapi Otak Gak Ada

INDOHARIAN.COM – Wakil Bupati Bandung Barat Hengky Sindir Andi sambil menyebutnya sebagai sosok yang kerap melontarkan pernyataan yang panas tapi tidak menggunakan otaknya.

Sebelumnya, Andi menyebut Hengky pindah partai dari Partai Demokrat ke PDIP lantaran dijanjikan jabatan Bupati Bandung Barat menggantikan Aa Umbara dari Partai NasDem. Menurut Andi, PDIP bakal mendorong Kejaksaan lekas memproses hukum Aa Umbara agar Hengky bisa menggantikannya.

“Biasa kalo statement Bang Andi suka hot. Saya tahu karakter beliau dan mengenal beliau. Saya rasa statement beliau tidak perlu saya tanggapi,” ungkap Hengky Sindir Andi saat dihubungi, Sabtu (21/12).

Menurut Hengky, apa yang diucapkan Andi sebatas spekulasi yang tinggi. Dia membantah pindah dari Demokrat ke PDIP lantaran dijanjikan mengisi jabatan Bupati Bandung Barat dalam waktu dekat.

“Terlalu berlebihan spekulasinya,” kata Hengky.

Hengky juga membantah politikus PDIP Rieke Diah Pitaloka yang menjanjikan dirinya bahwa Kejaksaan bakal lekas mengusut kasus hukum Bupati Bandung Barat Aa Umbara. Rieke, lanjutnya, sebatas menyampaikan dukungan program kerja pemerintahan Kabupaten Bandung Barat.

Hengky pun yakin aparat penegak hukum bersikap profesional dan tidak bisa diintervensi pihak mana pun. Termasuk dirinya ataupun PDIP.

“Kalau pun ada yang bermasalah dengan hukum tanpa masuk ke partai manapun cepat atau lambat akan diproses,” ungkapnya.

Hengky sendiri menungkapkan memiliki hubungan secara tidak langsung dengan PDIP. Dirinya menjelaskan leluhurnya pernah aktif sebagai pengurus Partai Nasional Indonesia (PNI) yang didirikan Sukarno.

“Kakek saya ketua PNI,” jelas Hengky.

SIMAK JUGA Berita Harian Lainnya
Erick Lantik Dirut PLN
Demokrat Soal Jiwasraya
Wacana Tap MPR

Terpisah, Sekretaris Jendral PDI Perjuangan, Hasto Kristianto membantah pernyataan Andi Arief dan menyebut pihaknya tak sembarangan mengusung kader dari luar partai.

“Biasanya kalau Pak Andi Aarief suka menuduh,” kata Hasto di Kantor DPP PDIP, Jakarta, pada hari Sabtu (21/12)

Lebih lanjut, Hasto mengklaim bahwa pihaknya tak pernah membajak kader partai lain untuk bergabung ke PDIP. Pihaknya lebih mengutamakan kader internal untuk dicalonkan sebagai calon kepala daerah atau jabatan publik lainnya.

“Kami tak punya rekam jejak untuk menggunakan hukum kekuasaan di dalam hukum untuk kemenangan elektoral,” jelas Hasto.

Diketahui, Wakil Bupati Bandung Barat Hengky Sindir Andi yang akan pindah partai dari Demokrat ke PDIP. Hal itu sudah dikonfirmasi oleh Ketua DPD PDIP Ono Surono.

Sumber: CNNIndonesia

Berita Dunia Terbaru Berita hari ini Berita Indonesia Terbaru Berita Terkini berita terupdate Hengky Sindir Andi Indoharian news Politik Terupdate serta Analisis dari INDOHARIAN.com

Author: 
    author

    Related Post

    Leave a reply