Benarkah Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi Oleh MUI??

1080 views
Mantratoto

Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi Oleh MUI Karena Itu Adalah Hak Masyarakat

Alam dan Entertainment News, Berita Dunia Terbaru, Berita hari ini, Berita Indonesia Terbaru, Berita Terkini, berita terupdate, Foto, Indoharian, kesehatan, Politik, Terupdate serta Analisis dari INDOHARIAN.com, Ulasan Teknologi, Video

Indoharian – Benarkah Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi Oleh MUI??

 

Indoharian – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat tidak menghalangi masyarakat yang ingin menuntu Sukmawati Soekarnoputri secara hukum, Ketua Komisi Dakwah dan Pengembangan Masyarakat MUI Pusat, KH Cholil Nafis mengatakan, MUI belum mengeluarkan keputusan apapun terkait dengan status hukum Islam puisi ‘Ibu Negara’ yang kontroversial dan Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi oleh MUI.

Menurut Ketua Umum MUI Pusat Prof KH Ma’ruf Amin hanya berharap agar masyarakat menghentikan tuntutan hukumnya karena ulama lebih suka menuntun daripada menuntut.

Namun MUI tak menghalangi masyarakat yang ingin melakukan penuntutan terhadap Sukmawati.

“harapan agar tak menuntut itu ya sekedar harapan tak berarti menghalangi hal dan keinginan masyarakat yang hendak menuntutnya, Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi oleh MUI, kami hanya sekedar memberikan harapan saja,” kata Ma’ruf Amin.

Pada hari Kamis (5/4) kemarin, Sukmawati mendatangi MUI dan diterima langsung oleh Kiai Ma’ruf Amin, Sukmawati meminta maaf atas kesalahannya dalam puisinya yang berjudul ‘Ibu Negara’.

SIMAK JUGA Berita Harian Lainnya
Akankah Jokowi Jadikan Airlangga Cawapres di Pilpres 2019
KPU di Nilai Jangan Sampai Harus Larang Mantan Koruptor Nyaleg
Mendagri: Jangan Sampai Aturan Kampanye Rugikan Capres

 

Namun menurut KH Cholil, MUI sebenarnya belum mengeluarkan keputusan apapun terkait status hukum kasus tersebut.

“Sebab untuk mengeluarkan sebuah keputusan itu, MUI memerlukan kajian yang mendalam,” ujar KH Cholil

KH Cholil mengatakan, Kiai Ma’ruf selaku Ketua Umum MUI menerima permintaan maaf Sukmawati karena sebagai ulama kiai Ma’ruf lebih senang menuntun daripada menuntut.

“Sebenarnya lebih kepada pembagian kerja saja di mana ulama itu tugasnya menuntun keislaman bukan menuntut hukum, sedangkan ahli hukum dan pengacara yang tepat memprosesnya secara hukum,” katanya.

MUI adalah organisasi para ulama dari berbagai ormas dan kelembagaan Islam. Ketua umum MUI adalah simbol keulamaan di Indonesia.

Karena itu, menghormati dan menaatinya adalah akhlak yang seharusnya dilakukan oleh setiap aktivis muslim.

“Bukan hanya taat saat keputusan ulama sesuai dengan selera dan kepentingannya saja, tapi juga saat kepada pendapat ulama itu meskipun dirasa kurang sesuai dan tak pas dengan pendapat pribadi atau kepentingan kelompoknya, Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi oleh MUI, karena itu memang hak masyarakat,” ujarnya.

Sumber : Indoharian | Berita Harian Indonesia Terbaru dan Terupdate

Alam dan Entertainment News Berita Dunia Terbaru Berita hari ini Berita Indonesia Terbaru Berita Terkini berita terupdate Foto Indoharian kesehatan Penuntutan Sukmawati Tak Dihalangi Politik Terupdate serta Analisis dari INDOHARIAN.com Ulasan Teknologi Video

Author: 
    author

    Related Post

    Leave a reply